✨Quiss✨ banyak susunan dari kata-Daring-Sekolah
Pembahasan :
Permutasi adalah susunan berurutan dari semua atau sebagian elemen dari suatu himpunan. Dalam permutasi perlu dipahami terlebih dahulu terkait faktorial. Hasil kali bilangan bulat dari 1 sampai n adalah n!
○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○
Diketahui :
-Daring
-Sekolah
Ditanya :
Banyak susunananya?
Dijawab :
-Daring
Tidak Ad Unsur Ganda
Maka,
6! = 6 × 5 × 4 × 3 × 2 × 1
6! = 720 Susunan Kata ✔
-Sekolah
Tidak Ad Unsur Ganda
Maka,
7! = 7 × 6 × 5 × 4 × 3 × 2 × 1
7! = 5.040 Susunan Kata ✔
Kesimpulan :
Jadi Banyak Susunan Kata Dari :
Daring : 720 Susunan Kata
Sekolah : 5.040 Susunan Kata
○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○●○
Pelajari Lebih Lanjut :
Detail Jawaban :
Mapel : Matematika
Kelas : 12
Bab : 7 – Kaidah Pencacahan
Kode Mapel : 2
Kode Kategori : 12.2.7
Kata kunci : Kaidah Pencacahan, kombinasi, faktorial, permutasi, rumus