1.

Posted on

Sebelum beberapa agama masuk ke Indonesia nenek moyang kita bangsa Indonesia
mempercayai bahwa tiap-tiap benda mempunyai kekuatan ghaib, sebagai contoh pohon
beringin yang besar, mereka percaya bahwa pohon tersebut memiliki kekuatan yang luar
biasa dari pohon-pohon yang lain. Kepercayaan mereka itu disebut ….
a. animisme
b. dinamisme
c. polytheisme
d. kepercayaan
naomo clam masuk ke Indonesia dapat diketahui dari beberapa bukti. Salah satun​

1.

Jawaban Terkonfirmasi

Sebelum berbagai agama masuk ke Indonesia, nenek moyang Indonesia memiliki kepercayaan kekuatan ghaib kepada salah satu contohnya ke pohon beringin besar. Contoh tersebut merupakan kepercayaan b. dinamisme. Hal ini dikarenakan dinamisme berupa kepercayaan terhadap kekuataan yang berada di benda-benda seperti pohon hingga patung tertentu sehingga pilihan selain d salah.

Pembahasan

  • Animisme

Animisme adalah sebuah kepercayaan terhadap roh nenek moyang, masyarakat dahulu percaya fenomena yang terjadi disebabkan oleh roh sebagai penentu hingga pengatur. Maka dari hal ini ada berbagai ritual.

  • Polytheisme

Polytheisme adalah sebuah bentuk kepercayaan yang mana mengakui ada lebih dari satu Tuhan yang banyak.

  • Kepercayaan

Kepercayaan berupa berbagai percaya terhadap suatu benda hingga kekuataan-kekuataan roh nenek moyang tertentu pada zaman dahulu.

Pelajari lebih lanjut

  1. Pengertian umum animisme brainly.co.id/tugas/337714
  2. Pengertian umum dinamisme brainly.co.id/tugas/3583147
  3. Pengertianumum kepercayaan beserta contohnya brainly.co.id/tugas/2877154

Detail jawaban

Kelas: 10

Mapel: Sejarah

Bab: Bab 4 – Indonesia Zaman Hindu dan Buddha: Silang Budaya Lokal dan Global Tahap Awal

Kode: 10.3.4

#TingkatkanPrestasimu