Jawab:………………
2.Tuliskan kalimat yg terdapat dalam teks prosedur?
Jawab:………………
3.Apa yg dimaksud kalimat imperatif?
Jawab:………………
4.Apa yg dimaksud dengan kalimat introgatif?
Jawab:………………
5.Tuliskan manfaat teks prosedur?
Jawab:………………
6.Tuliskan macam-macam teks prosedur!
Jawab:………………
7.Apa yg dimaksud teks prosedur sederhana?
Jawab:………………
8.Tuliskan 1 judul yg tepat untuk teks Prosedur sederhana!
Jawab:………………
9.Jelaskan pengertian teks prosedur kompleks!
Jawab:……………..
10.Tuliskan dan jelaskan struktur teks prosedur!
Jawab:……………..
1.Apa yang dimaksud protokol?
Jawaban:
1. Protokol adalah sistem peraturan yang memungkinkan terjadinya hubungan, komunikasi, dan perpindahan data antara dua komputer atau lebih. Sederhananya, protokol adalah media yang digunakan untuk menghubungkan pengirim dan penerima. … Protokol dapat diterapkan pada perangkat keras dan perangkat lunak.
2. Kalimat Imperatif
Kalimat Imperatif adalah kalimat yang maksudnya meminta, melarang, atau mengajak pembaca untuk melakukan sesuatu.
Contoh:
-Kenali petugas yang menilang anda
-Pahami kesalahan anda
-Terima atau tolaklah tuduhan
2. Kalimat Deklaratif
Kalimat Deklaratif adalah kalimat yang berisi pernyataan.
Contoh -Pengendara mengenali petugas
-Pengendara memahami kesalahannya
-Pengendara menolak tuduhan
3. Kalimat Interogatif
Kalimat Interogatif adalah kalimat yang berisi pertanyaan.
Contoh:
-Apakah anda mengenali petugas?
-Apakah anda sudah memeahami kesalahan anda?
-Siapakah yang menerima atau menolak tuduhan?
3. Dengan kata lain, kalimat imperatif adalah kalimat yang di dalamnya mengandung perintah. Kalimat ini berfungsi untuk meminta / melarang seseorang untuk melakukan sesuatu.
4.Kalimat deklaratif merupakan kalimat yang mengandung maksud memberitakan sesuatu kepada lawan tutur. Kalimat interogatif adalah kalimat yang berisi pertanyaan. … Kalimat Imperatif adalah kalimat perintah atau permintaan.
5.Manfaat Teks Prosedur
Memberikan petunjuk kepada pembaca.
Membantu dalam melakukan aktivitas tertentu secara benar.
Membantu dalam menggunakan sesuatu dengan benar.
Mempermudah untuk mencapai hasil akhir yang diharapkan.
6. Macam-macam Teks Prosedur
Teks Prosedur Sederhana. Jenis teks ini disebut sebagai teks prosedur sederhana karena penyajian dalam teks yang simple atau hanya terdiri atas 2 sampai 3 langkah saja. …
Teks Prosedur Kompleks. …
Teks Prosedur Protokol.
7. Teks prosedur sederhana hanya berisi dua atau tiga langkah saja, contohnya prosedur untuk mengoperasikan setrika. Teks prosedur kompleks terdiri atas banyak langkah dan jenjang untuk tiap tahapannya. Contohnya prosedur pembayaran tilang oleh polisi
8. Cara menghidupkan komputer dan cara mematikan komputer
9. Dilansir dari Mengenal Jenis-jenis Teks (2019), teks prosedur kompleks adalah teks yang menunjukkan dan menjelaskan proses membuat, mengoperasikan, atau melakukan sesuatu melalui langkah-langkah yang mengandung sublangkah.
10. Struktur teks prosedur yaitu
Tujuan
Bahan dan alat
Langkah-langkah
Penutup
Pembahasan
Teks prosedur adalah teks yang memberikan petunjuk agar seseorang dapat melakukan suatu pekerjaan secara tepat dan akurat serta memperoleh hasil yang maksimal.
Struktur teks prosedur adalah
1. Tujuan
Tujuan pada teks prosedur adalah pengantar umum sebagai penanda apa yang akan dibuat atau dilakukan dan motivasi dalam melakukannya.
2. Bahan dan Alat
Berisi mengenai rincian bahan dan alat yang digunakan dengan ukuran yang akurat.
3. Langkah-langkah
Berisi langkah melakukan sesuatu dengan urut secara per tahap.
4. Penutup
Berisi penekanan pada keuntungan dan ucapan selamat melakukan sesuatu.
Penjelasan:
Semoga membantu :))