1. Apakah kegunaan pantun?

Posted on

Jawab:
2. Tuliskan struktur pantun!
Jawab:
3. Apakah yang dimaksud gurindam?
Jawab: …..
4. Tuliskan pola rima syair!
Jawab: ……
5. Sebutkan bagian struktur syair!
Jawab: ……​

1. Apakah kegunaan pantun?

1. Sebagai alat pemelihara bahasa, pantun berperan sebagai penjaga fungsi kata dan kemampuan menjaga alur berfikir. Pantun melatih seseorang berfikir tentang makna kata sebelum berujar. Ia juga melatih orang berfikir asosiatif, bahwa suatu kata bisa memiliki kaitan dengan kata yang lain.

2.Struktur yaitu;

a. Satu bait pantun terdiri atas empat larik / empat baris

b. Satu larik / baris pantun biasanya terdiri dari 8-12 suku kata, dengan 2 – 6 kata

c. tiap akhir larik / baris terdapat rima / sajak, yang polanya a-b-a-b.

d. Pantun terdiri dari sampiran pada dua baris pertama, yaitu baris ke-1 dan ke-2 dan isi pada dua baris terakhir,

3.Gurindam adalah bentuk puisi lama yang terdiri dari dua bait, tiap bait terdiri dari dua baris kalimat dengan rima yang sama, yang merupakan satu kesatuan yang utuh

4.Pola Irama syair yang umum a-a-a-a

5. a. Setiap bait pada syair terdiri dari 4 baris

b. Tiap baris mengandung 4 kata

c. Setiap baris mengandung minimal 8 suku kata

d. Sajak pada syair adalah a-a-a-a

e. Bahasa pada syair masih berbentuk kiasan

f. Syair biasanya berisi tentang suatu cerita yang memuat nasihat

g. Semua baris dalam syair merupakan isi, tidak ada sampiran layaknya pada pantun