1. Bagaimana penerapan Pancasila pada masa orde baru?lelak​

Posted on

1. Bagaimana penerapan Pancasila pada masa orde baru?lelak​

Jawaban:

Orde Baru dalam memandang Pancasila sebagai doktrin yang komprehensif terlihat pda anggapan bahwa ideologi sebagai sumber nilai dan norma dan karena itu harus ditangani melalui upaya indoktrinasi secara terpusat. Pada akhirnya, pandangan tersebut bermuara pada keadaan yg disebut dengan perfeksionisme negara.

Berikut adalah penerapan Pancasila pada masa orde baru :

1. Dalam masa orde baru, penerapan Pancasila dan juga UUD 1945 dilakukan secara sebagaimana seharusnya dilakukan (dilaksanakan secara murni).

2. Dalam menjalankan masa pemerintahan di masa orde baru, pemerintah pada waktu itu berhasil untuk melakukan pertahanan terhadap Pancasila sebagai sebuah dasar negara dan juga ideologi dari sebuah negara yang dimana kemudian berhasil untuk menghentikan penyebaran dari paham ideologi komunisme di Indonesia pada waktu itu.

3. Tetapi, didalam masa pemerintahan masa orde baru, terdapat sebuah kekuarangan yang dimana dilakukan oleh Presiden Soeharto pada waktu itu yang dimana kemudian menggunakan sebuah demokrasi sentralistik. Sebuah kegiatan demokrasi yang dimana hanya berpusat pada pemerintah pada waktu itu.

4. Kemudian terdapat juga beberapa penyelengan yang dimaan seperti koruspi, kolusi, dan juga nepotisme yang sangatlah banyak di masa orde baru.

5. Pemerintah mengalami krisis moneter yang dimana banyak hutang kepada pihak asing.

Berikut  adalah penerapan Pancasila pada masa reformasi :

1. Pancasila sebagai re-interprestasi yang dimana kemudian kembali dengan sesuai kepada perkembangan zaman yang dimana kemudian mengartikan Pancasila haruslah dapat meninterprestasikannya haruslah relevan dan juga kontekstual dan juga penyampaian Pancasila sendiri haruslah sinkron dan juga sesuai dengan kenyataan pada zaman saat ini.

2. Berbagai perubahan dilakukan guna untuk memperbaiki setiap pilar dari kehidupan berbansa dan uga bernegara yang dimana dibawah dari penggunaan ideologi Pancasila.

3. Tidak jauh dengan masa orde baru yang dimana masih relevan dan tidaknya Pancasila sebagai sebuah ideolog yang dimana akan berguna bagi bangsa Indonesia masih sangatlah kerap terjadi. Hal tersebut dikarenakan Pancasila sendiri tidaklah populer dan tidak ada sebuah kekuatan yang dimana mempengaruhi dan juga menuntun masyarakat yang ada.

Semoga Membantu 🙂