Kuterawang langit hampa Terus mencari dimana ia berada
Namun tak ketemu juga Aku akan selalu merindukannya
Tak terasa waktu berlalu lama Ia adalah dirimu
Dari kecil hingga remaja Ingin aku selalu disampingmu
Aku tak kan putus asa Untuk harapan dan bekal hidupku
2. Hal hal apa saja yang perlu diperhatikan dalam membaca puisi? Sebutkan dan jelaskan!
3. Sebutkan unsur intrinsik sebuah cerita,dan jelaskan!
1. Berilah penandaan yang jelas untuk membacakan puisi berikut!
-Hal-hal yang perlu di perhatikan dalam membaca puisi adalah
1.ketepatan mimik/ekspresi
2.irama puisi artinya panjak pendeknya,keras lembutnya suara dalam membaca puisi
3.Artikulasi dalam menghafal kata-kata.
-Unsur intrinsik cerita
1.Alur rangkaian peristiwa yang membentuk sebuah cerita
2.Tokoh adalah pelaku pada sebuah cerita
3.Penokohan adalah pemberian sifat pelaku-pelaku pada tokoh.
4.Latar adalah keterangan tempat yang menyebutkan ruang,waktu,dan suasana.
5.Sudut pandang adalah posisi pengarang pada suatu cerita
6.Tema/Gagasan utama adalah pokok pembicaraan yang mendasari cerita tersebut.
7.Amanat adalah pesan yang ingin disampaikan pengarang melalui karyanya terhadap para pembaca/pendengar.
Semoga bisa membantu ..