1.Budi membeli mobil seharga Rp 50 jt kemudian ia menjual seharga Rp 75 jt tentukan presentase keuntungan Budi?? 2.Sebuah toko memberikan diskon 10 persen untuk celana,dan 20 persen untuk baju Andi membeli 1 baju dan 1 celana yang tertulis harga masing masing Rp 50.000 dan Rp 70.000 berapa yang harus dibayar Andi??
Jawab:
soal (1)
persen untung = (harga jual – harga beli)/harga beli x 100%
persen untung = (75.000.000 – 50.000.000)/50.000.000 x 100%
persen untung = 25.000.000/50.000.000 x 100%
persen untung = 1/2 x 100%
persen untung = 50%
Jad, presentase keuntungan Budi adalah 50%.
soal (2)
diskon celana = 10% x 50.000
diskon celana = 10/100 x 50.000
diskon celana = 5.000
harga celana yang harus dibayar = 50.000 – 5.000
harga celana yang harus dibayar = 45.000
diskon baju = 20% x 70.000
diskon baju = 20/100 x 70.000
diskon baju = 20% x 70.000
diskon baju = 14.000
harga baju yang harus dibayar = 70.000 – 14.000
harga baju yang harus dibayar = 56.000
total harga yang harus dibayar = 45.000 + 56.000 = 101.000
Jadi, yang harus dibayar Andi adalah Rp 101.000.