1.Contoh zat tunggal yaitu?

Posted on

2.zat campuran adalah?
3.Contoh zat campuran yaitu?
kak plis jawab ya╥﹏╥ ​

1.Contoh zat tunggal yaitu?

Jawaban:

1.Zat tunggal adalah zat yang tersusun dari suatu materi, misalnya air, kapur tulis, logam besi dan kawat tembaga, garam, gula, emas 24 karat, oksigen, hidrogen, dan lain-lain.

2.Zat campuran adalah gabungan beberapa zat tunggal. Zat campuran berbeda dengan senyawa. Berikut perbedaan senyawa dan zat campuran. Zat campuran dapat dibedakan menjadi campuran homogen dan heterogen.

3.

  • Campuran gas dan cairan seperti air.
  • Campuran padat dan cair seperti pasir dan air.
  • Campuran lain seperti air dan susu kental manis.