1. Dahulu masyarakat menggunakan lampu petromax atau lampu minyak tanah sebagai bahan penerang rumah.Sekarang dengan adanya kemajuan IPTEK, masyarakat bisa menggunakan listrik sebagai bahan penerang rumah karena lebih terang dan dapat dimanfaatkan pada penggunaan lainnya. Ilustrasi di atas sesuai dengan peran IPTEK bagi ….

Posted on

a. produsen
b. konsumen
c. distributor
d. pemerintah

2. Santoso menggunakan berbagai media IPTEK seperti televisi radio dan internet sebagai sarana mempromosikan barang dagannya. Tindakan Santoso menggunakan media tersebut sesuai dengan peran IPTEK dalam kegiatan
a. produksi
b. distribusi
c. konsumsi
d. ekonomi

mohon bantuannya kak

1. Dahulu masyarakat menggunakan lampu petromax atau lampu minyak tanah sebagai bahan penerang rumah.Sekarang dengan adanya kemajuan IPTEK, masyarakat bisa menggunakan listrik sebagai bahan penerang rumah karena lebih terang dan dapat dimanfaatkan pada penggunaan lainnya. Ilustrasi di atas sesuai dengan peran IPTEK bagi ….

1.){B}

Karena ilustrasi tersebut menjelaskan suatu barang yg di gunakan masyarakat atau konsumen

2.){B}

Karena mempromisikan barang dagangan melewati suatu media yg menyalurkan ke konsumen disebut (distribusi)

Kesimpulan:

Produsen adalah yg membuat barang

Distribusi adalah yg menyalurkan barang

Konsumen adalah yg memakai/mengonsumsi suatu barang.

Gambar Jawaban