No Nama Bahan Interaksi dengan magnet
1 Besi Ditarik kuat
2 Timah Tidak ditarik
3 Platina Ditarik lemah
4 Nikel Ditarik kuat
5 Aluminium Tidak ditarik
6 Tembaga Ditarik lemah
7 Perak Tidak ditarik
8 Magnesium Ditarik lemah
9 Lithium Ditarik lemah
10 Bismuth Tidak ditarik
Klasifikasikan sifat bahan magnet berdasarkan hasil percobaan tersebut, manakah yang termasuk bahan feromagnetik, paramagnetik dan diamagnetik!
1. Dari sebuah percobaan kemagnetan bahan didapatkan data sebagai berikut :
Jawaban:
Feromagnetik : Besi
Paramagnetik : Platina, Tembaga, Magnesium, Lithium
Diamagnetik : Timah, Aluminium, Perak, Bismuth
Penjelasan:
Feromagnetik adalah bahan atau benda yang dapat ditarik kuat oleh medan magnet
Paramagnetik adalah bahan atau benda yang ditarik lemah oleh medan magnet
Diamagnetik adalah bahan atau benda yang tidak bisa ditarik oleh medan magnet
Semangat belajar bro
jika ada yang salah mohon dibenarkan
kita sama sama belajar.