1. dari sebuah titik diluar lingkaran ditarik garis sehingga menyinggung sebuah lingkaran. jika panjang jari-jari lingkaran 5 cm dan jarak antara titik diluar lingkaran tersebut dengan pusat lingkaran 13 cm maka panjang garis singgungnya adalah
Kita hitung menggunakan rumus phytagoras
jari jari = AB
jarak titik di luar ke pusat lingkaran = CA
panjang garis singgung = BC
BC² = CA² – AB²
= 13² – 5²
= 169 – 25
BC² = 144
BC = 12
Jadi panjang garis singgung 12 cm