1. faktor dalam teks tanggapan kritis harus dituliskan dalam teks untuk bukti bahwa tanggapan tersebut disampaikan dengan cara ilmiah faktor tersebut adalah?

Posted on

A. data dan fakta
b. keterangan
c. observasi
d. pemikiran

2.berikut yang bukan merupakan langkah langkah dalam mengidentifikasi kekurangan merevisi teks tanggapan kritis adalah?
a.merevisi teks tanggapan kritis
b. membaca dan memahami isi teks tanggapan kritis
c.menelaah unsur kebahasaan yang ada pada teks tanggapan kritis
d.menentukan struktur pembangunan teks tanggapan kritis

3.pemakaian kata atau kelompok bukan dengan arti yang sebenarnya, melainkan sebagai lukisan yang berdasarkan persamaan atau perbandingan di sebut ?
a.diksi
b.majas
c.kata metafora
d.kata sifat

bantu jawab ya guys✅✅✅

1. faktor dalam teks tanggapan kritis harus dituliskan dalam teks untuk bukti bahwa tanggapan tersebut disampaikan dengan cara ilmiah faktor tersebut adalah?

Jawaban Terkonfirmasi

1. A (data dan fakta)

2. D (
menentukan struktur pembangunan teks tanggapan kritis)

3. C (kata metafora)

Pembahasan

Pengertian Teks Tanggapan Kritis

Teks Tanggapan Kritis adalah Teks yang isinya terdapat kritik-kritik tajam terhadap suatu hal. Biasanya terjadi jika ada debat atau pertunjukan, orang A memberi kritik kepada orang B karena apa yang disampaikannya atau apa yang di tunjukan kurang pas. Kita harus menerima semua tanggapan yang diberikan oleh orang atau teman kita saat kita memberikan pendapat. Karena setiap tanggapan yang mereka berikan pasti ada alasan dan bisa membuat kita menjadi lebih baik.


Kaidah Kebahasaan Teks Tanggapan Kritis

Kalimat kompleks adalah kalimat yang memiliki lebih dari dua struktur dan verba. Konjungsi adalah kata penghubung yang menghubungkan setiap kata dan juga setiap struktur.

Kata Rujukan adalah sesuatu yang digunakan pemberi informasi (pembicara) untuk mendukung atau memperkuat pernyataan dengan tegas.

Pelajari Lebih Lanjut

============

Detail Jawaban

Kelas : 9

Mapel : Bahasa indonesia

Kategori : Kritis

Kode : 9.1.5

#AyoBelajar