1. manakah dari bilangan berikut yang merupakan bilangan prima

Posted on

A.11
b.15
c.21
d.27

2. jumlah semua bilangan prima antara 10 dan 30 adalah
a.110
b.112
c.115
d.120

3. faktor dari bilangan prima dari 16 adalah
a.1
b.2
c.4
d.6

tolong jawab yg bener ya point' lumayan ini ulangan ​

1. manakah dari bilangan berikut yang merupakan bilangan prima

Jawaban:

A.

D.

D.

maaf klo salh bantu folow nanti aku folow balik jadikan jawaban aku jadi jawaban yercedas

1. A

2. B

3. B

Pembahasan soal

bilangan prima merupakan bilangan yang hanya bisa dibagi 1 dan bilangan itu sendiri.

Soal no 1

●11 hanya bisa dibagi 1 dan bilangan itu sendiri maka 11 adalah bilangan prima.

● 15 bisa dibagi 1,3,5, dan 15 maka 15 bukan bilangan prima

● 21 dapat dibagi 1,3,7,dan 21 maka 21 bukan bilangan prima

● 27 dapat dibagi 1 ,3, 9 ,dan 27 maka 27 bukan bilangan prima

Soal no 2

Jumlah Bilangan prima antara 10 dan 30

= 11 + 13 + 17 + 19 + 23 + 29

= 112

Jadi opsi A C D tidak mungkin untuk menjadi jawaban

soal no 3

Faktor bilangan prima dari 16 hanya ada 1 yaitu bilangan 2.

2 merupakan satu satunya bilangan prima genap