2.Bila diukur pada 27 derajat c dan 1 atm, gas oksigen (O2) yg masanya 32 gram akan bervolume?
1.massa dari 3,01 x 10²³ molekul H2O (Ar=H 1, O=16) ad
Jawaban :
1. massa H₂O adalah 9 gram
Pembahasan
boxed{boxed{bold{Stoikiometri}}}
Dalam bahasa Yunani, kata stoicheion berarti unsur sedangkan stoikiometri (stoichiometry) berarti mengukur unsur meliputi massa atom dan massa rumus,kadar, konsentrasi, rumus empiris, rumus molekul, persamaan kimia serta semua yang berhubungan dengan reaksi kimia. Dalam stoikiometri, satuan yang digunakan untuk menyatakan jumlah partikel dalam zat dinamakan mol.
boxed{boxed{bold{Diket}}}
jumlah molekul H₂O = 3,01. 10²³ molekul
Mr H₂O = 18
boxed{boxed{bold{Ditanya}}}
massa H₂O
boxed{boxed{bold{Jawab}}}
LANGKAH 1
Menentukan jumlah mol dari H₂O dengan menggunakan rumus :
Menentukan jumlah mol dengan jumlah partikel
Standar yang digunakan untuk menyatakan 1 mol adalah jumlah partikel dalam isotop atom C-12 (karbon) bermassa 12 gram.
12 gram C-12 mengandung 6,02.10^{23} partikel / atom / molekul / ion
Jumlah partikel tersebut dikenal dengan bilangan Avogadro (L).
bilangan Avogadro (L) = 6,02.10^{23} partikel / atom / molekul / ion
boxed{boxed{bold{n~=~frac{Jumlah~Ion/Molekul/Atom/Partikel}{L} }}}
maka,
n H₂O = frac{jumlah~molekul}{L}
n H₂O = frac{3,01.~10^{23]}{6,02.~10^{23}}
n H₂O = 1/2 mol
n H₂O = 0,5 mol
LANGKAH 2
Menentukan massa H₂O dengan menggunakan rumus :
Menentukan massa dengan massa molekul relatif
boxed{boxed{bold{n~=~frac{gram}{Mr} }}}
dengan,
n = jumlah mol (mol)
gram = massa (gram)
Mr = massa molekul relatif
maka,
massa H₂O = n x Mr
massa H₂O = 0,5 x 18
massa H₂O = 9 gram
boxed{boxed{bold{Kesimpulan}}}
massa H₂O adalah 9 gram
Contoh soal lain untuk model soal tersebut :
a. massa H₂O = 36 gram
n H₂O = frac{massa}{Mr}
n H₂O = frac{36}{18}
n H₂O = 2 mol
Jumlah partikel H₂O = n x L
Jumlah partikel H₂O = 2 x 6,02. 10²³
Jumlah partikel H₂O = 12,04. 10²³ partikel
b. 10 gram C₂H₆
Mr C₂H₆ = 2. Ar C + 6. Ar H
Mr C₂H₆ = 2. 12 + 6. 1
Mr C₂H₆ = 24 + 6
Mr C₂H₆ = 30
Jumlah molekul C₂H₆ = n x L
Jumlah molekul C₂H₆ = frac{massa}{Mr} x 6,02. 10²³
Jumlah molekul C₂H₆ = frac{10}{30} x 6,02. 10²³
Jumlah molekul C₂H₆ = 1/3 x 6,02. 10²³
Jumlah molekul C₂H₆ = 2,0067. 10²³ molekul
Beberapa rumus lain yang dapat digunakan untuk menentukan jumlah mol adalah
mathbf{Cara~Menentukan~Jumlah~Mol~(n) }
1. Menentukan jumlah mol dengan volume
a. Jika pengukuran dilakukan pada suhu 0°C dan tekanan 1 atm (STP (Standard Temperature and Pressure)), maka
boxed{boxed{bold{n~=~frac{Vm}{22,4} }}}
dengan, Vm = volume molar standar
b. Menggunakan hipotesis Avogadro
Jika diukur pada suhu dan tekanan yang sama maka gas-gas yang memiliki volume sama akan memiliki jumlah molekul yang sama pula.
boxed{boxed{bold{V_1~:~V_2~=~n_1~:~n_2}}}
c. Jika pengukuran dilakukukan tidak pada suhu 0oC dan tekanan 1 atm, menggunakan hukum gas ideal :
PV = nRT
boxed{boxed{bold{n~=~frac{P~x~V}{R~x~T} }}}
dengan:
P = tekanan (atmosfer)
T = suhu mutlak (Kelvin), K = °C + 273
V = volume (liter)
n = jumlah mol (mol)
R = tetapan gas ideal yang nilainya 0,082 L atm mol⁻¹ K⁻¹
2. Menentukan dengan konsentrasi
boxed{boxed{bold{n~=~M~x~V}}}
dengan,
M = konsentrasi (M)
V = volume (Liter)