1.     Mengapa ikan-ikan dilaut hanya bereproduksi dengan satu spesies yang sama

Posted on

1.     Mengapa ikan-ikan dilaut hanya bereproduksi dengan satu spesies yang sama

Jawaban:

karena Ikan melakukan reproduksi secara eksternal.

Penjelasan:

  1. Reproduksi pada setiap jenis hewan air berbeda-beda tergantung kondisi lingkungan, ada yang berlangsung setiap musim dan ada juga yang tergantung pada kondisi tertentu setiap tahunnya. Dalam keadaan normal, ikan melangsungkan pemijahan minimum satu kali dalam satu daur hidupnya. Hampir semua jenis ikan pemijahannya berdasarkan reproduksi seksual yaitu terjadinya penyatuan sel reproduksi organ berupa telur dari ikan betina dan spermatozoa dari ikan jantan (Effendie, 2002).

Ikan melakukan reproduksi secara eksternal. Dalam melakukannya ikan jantan dan ikan betina akan saling mendekat, lalu ikan betina akan mengeluarkan telur. Kemudian, ikan jantan akan mengeluarkan spermanya, sperma dan telur akan bercampur di dalam air (yang disebut dengan oviparus). Apabila dalam suatu populasi terdiri dari ikan-ikan yang memiliki perbedaan seksualitasnya, maka disebut dengan populasi.