1.Mengapa Jepang

Posted on

membentuk BPUPKI?

2.Untuk apa BPUPKI
dibentuk?

3.Bagaimana sikap
bangsa Indonesia
dengan pembentukan
BPUPKI?

4.Tunjukkan masalah yang
dibahas dalam
persidangan BPUPKI?
5.Bagaimana perbedaan
menyanyikan Lagu
Indonesia Raya dan
mengibarkan bendera
merah putih pada masa
penjajahan dan situasi
sekarang?​

1.Mengapa Jepang

Jawaban:

1) BPUPKI dibentuk oleh Jepang 4 bulan sebelum Indonesia merdeka, tepatnya pada tanggal 1 Maret 1945. Tanggal ini juga bertepatan dengan hari ulang tahun Kaisar Jepang, Hirohito. Tokoh Jepang yang membentuk BPUPKI adalah Letnan Jenderal Kumakici Harada, selaku panglima tentara ke-16 pada masa pendudukan Jepang di Jawa.

Pembentukan BPUPKI bermula dari usulan Perdana Menteri Jepang, yang saat itu dijabat oleh Kuniaki Koiso. Di dalam Teikoku Ginkai atau Sidang Parlemen Jepang pada tanggal 7 September 1944, PM. Koiso menegaskan bahwa Jepang harus secepatnya menentukan nasib Hindia Timur (Indonesia) yang pasti akan menjadi sasaran terkam sekutu, cepat atau lambat.

Perdana Menteri Koiso berpendapat bahwa Jepang sebaiknya memberikan kemerdekaan kepada Indonesia kelak di kemudian hari. Kata-kata "kelak di kemudian hari" masih kabur pada saat itu. Belum ada tanggal pasti kapan kemerdekaan Indonesia akan diberikan. Meskipun sempat terjadi perdebatan alot di antara sesama anggota parlemen, namun akhirnya disepakati juga usulan tersebut.

2) Untuk mempersiapan kemerdekaan Indonesia.

3) –

4) –

5) –

Penjelasan:

1) Menjelang tahun 1945, Jepang semakin banyak mengalami kekalahan di berbagai pertempuran dalam Perang Asia Timur Raya. Hal tersebut membuat posisi Jepang sangat rumit termasuk dalam mengambil tindakan di berbagai wilayah pendudukannya. Perdana Menteri Jepang saat itu, Kuniaki Kaiso, lantas menjanjikan kemerdekaan bagi Indonesia “kelak di kemudian hari”. Kaiso berharap dengan janjinya itu tidak sampai terjadi pemberontakan baru oleh rakyat Indonesia. Selanjutnya, pada 1 Maret 1945, Kumakichi Hurada selaku Jenderal Dai Nippon di Jawa menyatakan segera dibentuk badan baru bernama Dokuritsu Junbi Cosakai. Pembentukan BPUPKI ini dilakukan sebagai upaya menarik hati bangsa Indonesia agar mau membantu Jepang yang semakin terdesak dalam Perang Asia Timur Raya. BPUPKI akhinya diresmikan pada 29 April 1945 dan anggotanya dilantik 28 Mei 1945.

Dengan demikian, alasan Jepang membentuk BPUPKI adalah sebagai upaya menarik hati bangsa Indonesia agar mau membantu Jepang yang semakin terdesak dalam Perang Asia Timur Raya.

Semoga membantu