1. mengapa penggunaan istilah prasejarah untuk menggambarkan perkembangan kehidupan dan budaya manusia pada waktu belum mengenal tulisan kurang tepat?

Posted on

2. kemukakan arti penting dari pembelajaran tentang sejarah kehidupan zaman praaksara!

3. proses evolusi bumi dibagi menjadi beberapa periode. kemukakan periode tersebut!

4. bagaimana ciri kehidupan zaman paleozoikum?

5. pada zaman mesozoikum terbagi menjadi beberapa periode. terangkan periode tersebut!

tolong bantuannya kakak cantik dan kakak ganteng…​

1. mengapa penggunaan istilah prasejarah untuk menggambarkan perkembangan kehidupan dan budaya manusia pada waktu belum mengenal tulisan kurang tepat?

Jawaban:

1.Karena penggunaan istilah prasejarah untuk menggambarkan perkembangan kehidupan dan budaya manusia saat belum mengenal tulisan adalah kurang tepat karena pra berarti sebelum dan sejarah berarti sejarah sehingga prasejarah berarti sebelum ada sejarah

2.kesadaran akan asal-usul manusia. … Begitu juga dengan manusia, semakin berbudaya seseorang atau kelompok masyarakat, semakin dalam pula kesadaran kolektifnya tentang asal-usul dan penghargaan terhadap tradisi.

3.Azoikum: Zaman ini ada sebelum adanya kehidupan. Waktu terjadinya masa ini lebih dari satu miliar tahun yang lalu. Pada saat itu, bumi bersuhu relatif sangat tinggi

4.Terjadi sekitar 245-545 juta tahun lalu.

.Temperatur bumi semakin turun.

.Keadaan bumi masih belum stabil.

.Adanya kehidupan di laut dan darat.

.Munculnya mikroorganisme, ikan, amfibi, reptil, dan binatang-binatang .bersel satu lainnya yang tidak bertulang.

5.Era ini dibagi menjadi tiga periode: Trias, Jura, dan Kapur. Trias adalah suatu periode dalam skala waktu geologi yang berlangsung antara 251 ± 0,4 hingga 199,6 ± 0,6 juta tahun yang lalu. Periode ini berlangsung setelah Permian dan diikuti oleh Jura.


Penjelasan:

maaf kalau salah jangan lupa jdikan jawaban tercedas

Jawaban:

1) Karena penggunaan istilah prasejarah untuk menggambarkan perkembangan kehidupan dan budaya manusia saat belum mengenal tulisan adalah kurang tepat karena pra berarti sebelum dan sejarah berarti sejarah sehingga prasejarah berarti sebelum ada sejarah.

2) Arti penting dari pembelajaran tentang sejarah kehidupan zaman praaksara adalah kesadaran akan asal-usul manusia. Begitu juga dengan manusia, semakin berbudaya seseorang atau kelompok masyarakat, semakin dalam pula kesadaran kolektifnya tentang asal-usul dan penghargaan terhadap tradisi.

3) Azoikum: Zaman ini ada sebelum adanya kehidupan. Waktu terjadinya masa ini lebih dari satu miliar tahun yang lalu.

Palaezoikum: Zaman ini disebut zaman purba tertua.

Mesozoikum: Zaman ini disebut zaman purba tengah.

Neozoikum: Zaman ini biasa disebut zaman purba baru.

4) Sudah mulai ada kehidupan berupa mikroorganisme.

Keadaan bumi masih belum stabil.

Iklim masih berubah–ubah.

Curah hujan sangat besar.

Berlangsung sekitar 541 juta hingga 252,17 juta tahun yang lalu.

5) Era ini dibagi menjadi tiga periode: Trias, Jura, dan Kapur. Trias adalah suatu periode dalam skala waktu geologi yang berlangsung antara 251 ± 0,4 hingga 199,6 ± 0,6 juta tahun yang lalu.

Maaf kalau ada yang salah

Good Luck <3

and fighting!

follow me! (+)

sumber: google