1. Mengapa Si Ulat dan Si Semut bertengkar?

Posted on

2. Mengapa akhirnya Si Ulat dan Si Semut bekerja
sama?
3. Apakah akibat dari bersikap sombong kepada
teman?
4. Apakah akibat sikap serakah kepada teman?
5. Dapatkah kamu hidup sendiri tanpa bantuan
teman?​

1. Mengapa Si Ulat dan Si Semut bertengkar?

Jawaban Terkonfirmasi

1. Mengapa Si Ulat dan Si Semut bertengkar ?

Si Semut serakah dan tidak mau berbagi makanan dengan Si Ulat

2. Mengapa akhirnya Si Ulat dan Si Semut bekerja  sama?

Karena Si Semut dan Si Ulat saling menyadari pentingnya bekerja sama, setelah apel yang mereka perebutkan akan dimakan oleh seorang anak

3. Apakah akibat dari bersikap sombong kepada  teman?

Sikap sombong adalah perbuatan yang tidak baik, teman akan menjauh

4. Apakah akibat sikap serakah kepada teman?

Serakah adalah ingin menang sendiri dan tidak mau berbagi dengan teman. Sikap serakah akan dibenci teman – teman

5. Dapatkah kamu hidup sendiri tanpa bantuan  teman?​

Tidak, karena manusia tidak bisa hidup sendiri dan perlu bantuan orang lain sebagai makhluk sosial

Pembahasan

Fabel adalah salah satu dongeng fiksi tentang kehidupan binatang. Jadi, binatang dapat berpikir, berbicara, bertingkah laku seperti manusia.

Contoh Fabel adalah sebagai berikut :

  • Kancil dan Buaya
  • Kura kura dan Kancil

Jenis Fabel dibagi menjadi dua, yaitu :

  • Fabel klasik : Cerita yang sudah ada sejak zaman dahulu
  • Fabel modern : Cerita yang dibuat oleh pangarang sebagai salah satu karya

Pelajari lebih lanjut

  1. Pengertian Fabel brainly.co.id/tugas/3045111
  2. Contoh contoh fabel brainly.co.id/tugas/1297740
  3. Perbedaan Fabel dan Legenda brainly.co.id/tugas/14471913

————————–

Detil Jawaban

Kelas : SD

Mapel : Tematik

Bab : Fabel

Kode : –

#AyoBelajar