1.Penduduk Madinah yang semula menguasai sektor ekonomi di kota tersebut adalah kaum….

Posted on

a.Yahudi
b.Nasrani
c.Majusi
d.Muslimin
2.Kokoh dalam memegang prinsip bisa dimasukkan dalam kategori….
a.Qana'ah
b.Istiqamah
c.Mumtazah
d.Dzakiyah

1.Penduduk Madinah yang semula menguasai sektor ekonomi di kota tersebut adalah kaum….

Jawaban Terkonfirmasi

Pertanyaan pada soal berkaitan dengan kondisi penduduk di Madinah serta prinsip yang kokoh dalam mempertahankan sesuatu dalam islam. Adapun jawaban masing-masing soal ini ada pada bagian berikut.

» Pembahasan

  1. Penduduk Madinah yang pada awalnya menguasai sektor ekonomi adalah KAUM YAHUDI (A). Adapun Suku Aus dan Khazraj juga suku lainnya disibukkan dengan konflik yang menguras energi mereka sendiri.
  2. Kokoh dalam memegang prinsip adalah dapat dimasukkan ke dalam kategori ISTIQAMAH (B). Istiqamah artinya adalah teguh dalam melaksanakan kebaikan atau konsisten menjalankan kebenaran sesuai syariat. Adapun jawaban Qanaah tidak benar sebab artinya adalah perasaan yang senantiasa merasa cukup, sementara mumtazah artinya adalah unggul, mempunyai banyak kelebihan dan sebagainya. Adapun arti dari Dzakiyyah adalah cerdas, pintar dan sebagainya.

» Pelajari Lebih Lanjut:

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detil Jawaban

Kode           : –

Kelas          : SMP

Mapel         : Pendidikan Agama Islam

Bab             : –

Kata Kunci : Yahudi, Madinah, Ekonomi, Istiqomah