a.QS. Al-Baqarah:285
b.QS. Al-Fathir:1
c.QS. Az-Zumar:68
d.QS. Az-Zukhruf:77
e.QS. Al-Mudatsir:30
2.Di dibawah ini adalah termasuk tugas-tugas malaikat, kecuali ….
a.beribadah kepada Allah dengan bertasbih kepadan-Nya siang dan malam
b.membawa wahyu kepada manusia
c.Memohon ampunan bagi orang-orang beriman
d.Memberi salam kepada ahli surga
e.Memberi kabar gembira dan memperkokoh kedudukan kaum mukminin
3.Ruh Al-Amin dan Ruh Al-Qudus (Roh Kudus), Ar-Ruh Al-Amin adalah beberapa julukan untuk malaikat …
a.Rakib
b.Mikail
c.Jibril
d.Munkar
e.Nakir
4.Malaikat Allah yang ditugaskan meniup pada hari dibangkitkannya seluruh manusia dari alam kubur adalah …
a. Jibril
b. Mikail
c. Israfil
d. Munkar
e. Nakir
5.Setiap amal perbuatan kita akan dipertanggungjawabkan kelak di akhirat. Semua amal kita akan dicatat oleh malaikat….
a.Jibril dan Israfil
b.Munkar dan Nakir
c.Rakib dan Atid
d.Malik dan Ridwan
e.Mikail dan Izrail
6.Ahmad senantiasa jujur ketika ujian di kelas. Ia tidak terpengaruh ada atau tidaknya peluang dan pengawas pada saat itu. Ahmad sangat yakin akan keberadaan malaikat …
a. Israfil
b.Munkar
c.Rakib
d.Atid
e.Mikail
7.Kematian akan senantiasa mengintai kita kapan saja. beribadah sebaik mungkin laksana kita akan mati besok adalah merupakan salah satu perwujudan keimanan terhadap malaikat …
a.Izrail
b.Israfil
c.Rakib
d.Atid
8.Malaikat yang menyampaikan berita kelahiran Nabi Isa kepada ibunya Maryam dan menemani Nabi Muhammad SAW ketika Isra dan Mi’raj adalah ….
a.Jibril
b.Munkar
c. Rakib
d.Atid
pliss jawab
1.Perintah beriman kepada Malaikat terdapat dalam Al-Qur’an, yaitu …
- Perintah iman kepada malaikat terdapat di dalam Surah Al Baqarah ayat yang ke 285.
- Hal yang bukan tugas dari para malikat Allah adalah memberi kabar gembira dan memperkokoh kedudukan kaum mukminin ( yang merupakan tugas Nabi Muhammad).
- Ruh Al Amin atau Ruh Al Qudus merupakan sebutan untuk Malaikat Jibril.
- Malaikat yang bertugas meniup sangkakala pada hari kebankitan nabi adalah Malaikat Israfil.
- Semua amalan manusia dicatat oleh Malaikat Rakib dan Atid.
- Perilaku Ahmad menunjukkan perilaku seseorang yang beriman kepada Malaikat Raqib.
- Sikap yang ada pada soal tersebut menunjukkan perilaku seseorang yang beriman kepada Malaikat Izrail.
- Malaikat yang menyampaikan kebar berita tentang kelahiran Nabi Isa adalah Malaikat Jibril.
Pembahasan
Iman kepada malaikat merupakan salah satu dari enam hal yang termasuk dalam bagian dari rukun iman yang sesuai dengan isi hadis nabi. Iman kepada malaikat dapat dilakukan dengan menyakini keberadaan malailat, mengetahui nama, tugas dan sifat malaikat serta meneladani semua sifat yanag dimiliki oleh malaikat.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang dalil naqli beriman kepada malaikat, di link brainly.co.id/tugas/12423895
- Materi tentang sifat malaikat berdasarkan surah al anbiya ayat 19, di link brainly.co.id/tugas/15383305
- Materi tentang hadist penciptaan malaikat yang diriwayatkan oleh imam muslim, di link brainly.co.id/tugas/22364692
=================================
Detail jawaban
Kelas : IV
Mata pelajaran : Agama Islam
Bab : Mengenal Malaikat dan Tugasnya
Kode soal : 4.14.7
#AyoBelajar #SPJ2