1.Sebutkan 4 nama rumah adat beserta daerah asal 2.Jelaskan yang dimaksud diskusi 3.Apa yang terjadi jika terjadi perbedaan pendapat saat diskusi 4.Sebutkan contoh kerja sama lingkungan sekolah 5.Apa saja manfaat yang diperoleh dari kerja sama

Posted on

1.Sebutkan 4 nama rumah adat beserta daerah asal 2.Jelaskan yang dimaksud diskusi 3.Apa yang terjadi jika terjadi perbedaan pendapat saat diskusi 4.Sebutkan contoh kerja sama lingkungan sekolah 5.Apa saja manfaat yang diperoleh dari kerja sama

Jawaban:

1.-Rumah Joglo, Jawa.

-Rumah Krong Bade, Aceh.

-Rumah Gadang, Sumatera Barat.

-Rumah Rakit, Bangka Belitung.

2.Diskusi adalah sebuah interaksi komunikasi antara dua orang atau lebih/kelompok. Biasanya komunikasi antara mereka/kelompok tersebut berupa salah satu ilmu atau pengetahuan dasar yang akhirnya akan memberikan rasa pemahaman yang baik dan benar.

3.Terjadinya perpecahan yang dapat merugikan kedua belah pihak

4.-Menyapu lingkungan sekolah

-Berdiskusi mengenai pelajaran

5.-Terciptanya Kehidupan yang Harmonis

-Mempererat hubungan satu sama lain

(jadikan yang terbaik dan follow ya)

Jawaban:

1. Rumah Bolon, Sumut ; Rumah Gadang, Sumbar ; Rumah Rakyat, Bengkulu ; Rumah Kebaya, DKI Jakarta.

2. Diskusi adalah sebuah interaksi komunikasi antara dua orang atau lebih/kelompok. Biasanya komunikasi antara mereka/kelompok tersebut berupa salah satu ilmu atau pengetahuan dasar yang akhirnya akan memberikan rasa pemahaman yang baik dan benar.

3. Berpikir dulu sebelum berbicara

Hal ini cukup membantu Anda dalam mengatasi perbedaan pendapat. Bersikap reaktif terhadap semua perbuatan dan perkataan orang, menjadi kesalahan awal Anda dalam menemukan pemecahan masalah. Sebab, pada saat itu emosi Anda ikut bermain.

Megklarifikasi Pernyataan

Penting bagi Anda untuk mengulangi dan memperjelas pendapat Anda.

Bisa dimulai dengan menjelaskan lebih detail lagi peristiwa yang Anda lihat.

Ini semacam klarifikasi antara yang Anda saksikan dengan yang dipikirkan.

Hal ini dilakukan agar tidak terjadi perbedaan persepsi dan menghindari misunderstanding dengan lawan bicara.

Gunakan Nada dan Volume Suara Rendah

Nada dan volume suara saat menyampaikan pendapat mempengaruhi reaksi lawan bicara.

Jika Anda meninggikan nada dan volume suara, lawan bicara bisa saja tersinggung.

Untuk itu rendahkan nada volume suara, supaya penekanan kata-kata dalam penjelasan Anda dapat disampaikan dengan baik tanpa membuat orang lain sakit hati.

Bersikap Empati

Bila memungkinkan, cobalah untuk berempati dengan orang lain.

Bayangkan seolah-olah Anda berada di posisi mereka.

4. Gotong royong membersihkan lingkungan sekolah

Bekerja sama mengerjakan tugas kelompok

Kerjasama untuk menjaga keamanan lingkungan sekolah

Bekerjsama untuk mengharumkan nama sekolah dengan mencetak prestasi, dsb

Bekerjasama untuk menjaga nama baik sekolah dengan tidak mengikuti tawuran, bentrokan, dsb

Mengerjakan pr dan tugas tepat waktu, merupakan bentuk kerjasama antara guru dan murid agar pembelajaran berlangsung dengan lancar.

Membersihkan ruang kelas dengan cara membentuk regu piket, merupakan bentuk kerjasama dengan teman kelas agar selalu terciptanya ruang kelas yang bersih dan nyaman

Saling membantu jika ada kesulitan, seperti mengajari teman yang kesulitan mengerjakan soal yang sulit

Menataati peraturan dan tata tertib yang berlaku disekolah, merupakan bentuk kerjasama untuk mewujudkan lingkungan sekolah yang tentram

Belajar kelompok, merupakan bentuk kerjasama yang berfungsi untuk mempererat tali pertemanan dan kekompakan

5. Cita – cita, target, tujuan, maupun keuntungan yang diinginkan akan lebih cepat tercapai. Memupuk dan menumbuhkan sikap semangat persatuan. Pekerjaan yang sedang dihadapi akan menjadi lebih mudah. Pekerjaan yang sedang dihadapi akan menjadi lebih cepat selesai.

Penjelasan: