1.sebutkan syarat modernisasi!
2.ada apa sajakah dalam proses modernisasi? jelaskan!
1) a. Cara berpikir yang ilmiah yang melembaga dalam kelas penguasa maupun masyarakat.
b. Sistem administrasi negara yang baik, yang benar-benar mewujudkan
birokrasi yang baik, jauh dari KKN, serta semangat kerja yang tinggi.
c. Adanya sistem pengumpulan data yang baik dan teratur dan terpusat
pada suatu lembaga atau badan tertentu. Misalnya BPS (Badan Pusat
Statistik) yang menjadi sumber data bagi pemerintah.
d.Penciptaan iklim yang favorable (kondusif) dalam masyarakat terhadap
modernisasi dengan cara penggunaan alat-alat komunikasi massa.
e. Kedisiplinan yang tinggi, tetapi tidak melanggar HAM warga negara.
f. Sentralisasi wewenang dalam pelaksanaan perencanaan sosial (social planning).
2). Proses modernisasi yaitu dalam :
bidang budaya : terdesaknya budaya tradisional oleh masuknya pengaruh budaya dari luar, sehingga budaya asli semakin pudar .
bidang ekonomi : intinya yang kaya semakin kaya dan miskin pun jadi semakin miskin .
politik : ditandai dengan negara yang terlepas dari penjajahan, munculnya negara negara yang merdeka .
bidang sosial: semakin banyaknya kelompok baru dalam masyarkat . benergaksi?