1. Sebutkan tiga manfaat membaca Al-Qur’an

Posted on

Jawab:
2. Mengapa manusia dikatakan makhluk yang sempurna?
Jawab:……..
3. Apa saja keistimewaan Al Qur'an bila dibanding dengan kitab yang lain?
Jawab:………..
4. Apa pengertian tentang Asmaul Husna?
Jawab:
5. Sebutkan dua hal perbuatan yang kita lakukan, agar kita tidak termasuk orang yang
rugil
Jawab:
6. Sebutkan tiga cara menghormati kepada bapak/ibu guru!
Jawab: …
7. Tuliskan do'a niat berpuasa di bulan ramadhan!
Jawab:
8. Tulislah dengan benar Al Qur'an surat al baqarah ayat 183 dengan artinya!
Jawab:…
9. Sebutkan dua keteladanan dari nabi Sulaiman AS yang dapat diambil!
Jawab:
0. Mengapa nabi Muhammad disebut khatamul anbiya, jelaskan!
Jawab:​

1. Sebutkan tiga manfaat membaca Al-Qur’an

Jawaban:

1) – Dapat mendapatkan pahala dan kebaikan.

– Dapat memberikan derajat dan wibawa lebih baik.

– Memperoleh rahmat dan lindungan oleh malaikat.

– Memberikan syafaat ketika hari kiamat tiba.

– Membuat seseorang menjadi berprilaku mulia.

– Agar hati lebih tenang dan tentram.

– Agar selamat duniat dan akhirat.

2) Manusia adalah makhluk ciptaan Allah SWT yang paling sempurna. Sebab manusia dengan kasih sayang Allah SWT diberi akal. Kemampuan berfikir pada diri manusia itulah yang menjadi pembeda bahwa manusia adalah makhluk tersempurna. Manusia juga dapat berbahasa dan saling mengerti.

3) Diantara keistimewaan Al Qur'an dibanding kitab lain yang diturunkan sebelumnya ialah: Al Qur'an memuat ringkasan dari ajaran-ajaran ketuhanan yang pernah dimuat kitab-kitab suci sebelumnya seperti Taurat, Zabur, Injil dan lain-lain. Juga ajaran-ajaran dari Tuhan yang berupa wasiat

4) Asmaulhusna adalah nama-nama Allah, Tuhan dalam Islam, yang indah dan baik. Asma berarti nama dan husna berarti yang baik atau yang indah, jadi asmaulhusna adalah nama nama milik Allah yang baik lagi indah.

5) Selalu meningkatkan Ketakwaan kepada Tuhan Yang Maha Esa agar kita selalu diberi kemudahan dan kelancaran dalam segala sesuatu.

6) – Mematuhi perintahnya.

– Tidak melawan kehendak guru.

– Sopan dan santun terhadapnya.

– Mendengarkan apa yg disampaikannya saat belajar di kelas.

7) “Nawaitu shauma ghodin 'an adaa'i fardhi syahri romadhoona hadihis-sanati lillahi ta'aalaa.” Artinya: “Saya niat berpuasa esok hari untuk menunaikan kewajiban di bulan Ramadan tahun ini, karena Allah Ta'ala.”

8) Bunyi Surat Al Baqarah ayat 183

Artinya: "Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa." Selain Surat Al Baqarah ayat 183, ada ayat lain dalam Surat Al Baqarah yang menjelaskan lebih rinci mengenai kewajiban berpuasa.

9) Berikut inilah keteladanan Nabi Sulaiman AS:

  • Pemimpin yang Amanah, Adil dan Bijaksana.
  • Sebagai seorang pemimpin, Nabi Sulaiman memang menjadi seorang raja yang sangat melegenda.
  • Selalu Rendah Hati dan Malu Kepada Allah.
  • Senang Bekerja Sebagai Wujud Rasa Syukur.

10) Alasan mengapa Nabi Muhammad SAW disebut sebagai Khatamul Anbiya' adalah karena ia ditakdirkan Allah SWT sebagai nabi penutup, artinya setelah Muhammad SAW tak ada lagi nabi apalagi rasul yang diutus Allah SWT sebagai perantara dengan makhluk-Nya.

#SemogaMembantu

#SemangatBelajar