1. Tahap pembentukan urine yang menghasilkan

Posted on

urine primer adalah
a filtrasi
c absorps
b reabsorsi d augmentas

1. Tahap pembentukan urine yang menghasilkan

1.Tahap pembentukan urine yang menghasilkan urine primer adalah…..

a.filtrasi✔

c.absorps

b.reabsorsi

d.augmentas

Penjelasan:

Proses terbentuknya urine:

Pada proses penyaringan darah di badan malpighi dihasilkan urine primer proses ini disebut filtrasi,urine primer selanjutnya masuk ke tubulus kontortus proximal,pada saluran ini urine primer mengalami penyerapan zat-zat yang masih berguna proses ini disebut reabsorbsi pada proses ini dihasilkan urine sekunder,urine sekunder selanjutnya masuk ke tubulus kontortus distal,pada saluran ini urine sekunder mengalami penambahan zat-zat sisa metabolisme yang tidak diperlukan lagi,proses ini disebut Augmentasi.pada,proses ini dihasilkan urine sesungguhnya yang selanjutnya dialirkan menuju pelvis(rongga ginjal).