2. Suku ke-40 dari barisan 7, 5, 3, 1, …
3. Dalam suatu gedung pertunjukkan disusun kursi dengan baris paling depan
terdiri dari 12 kursi,
baris kedua berisi 14 kursi, baris ketiga berisi 16 kursi, dan seterusnya.
Banyaknya kursi pada
baris ke-20 adalah
1. Tentukan Rumus suku ke-n dari barisan 5, –2, –9, –16, …
Jawaban:
1. -7n+12
2. -71
3. 50
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1. Tentukan Rumus suku ke-n dari barisan 5, –2, –9, –16, …
a = 5
b = -7
Rumus Un
Un = a+(n-1)b
Un = 5+(n-1)(-7)
Un = 5-7n+7
Un = -7n+12
2. Suku ke-40 dari barisan 7, 5, 3, 1, …
a = 7
b = -2
suku ke-40
Un = a+(n-1)b
U40 = 7+(40-1)(-2)
U40 = 7+(39)(-2)
U40 = 7-78
U40 = -71
3. Dalam suatu gedung pertunjukkan disusun kursi dengan baris paling depan terdiri dari 12 kursi, baris kedua berisi 14 kursi, baris ketiga berisi 16 kursi, dan seterusnya. Banyaknya kursi pada baris ke-20 adalah…
12, 14, 16, …
a = 12
b = 2
Banyaknya kursi pada baris ke-20
Un = a+(n-1)b
U20 = 12+(20-1)2
U20 = 12+(19)2
U20 = 12+38
U20 = 50
Jadi, banyaknya kursi pada baris ke-20 adalah 50