1.Yang termasuk sumber daya alam dapat diperbaharui adalah ….

Posted on

A.Air
B.Fosfat
C.Nikel
D.Timah
2. Pemerintah melarang pengambilan terumbu karang dilaut. Larangan tersebut bertujuan ….

A.Meningkatkan wisata laut
B.Mencegah pencemaran laut
C.Meningkatkan penghasilan nelayan
D.Menjaga kelestarian taman laut

Makasih yang udah jawab ​

1.Yang termasuk sumber daya alam dapat diperbaharui adalah ….

1. A. Air

Nikel termasuk dalam sumber daya alam yg tidak dapat diperbarui

Timah sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui

Fosfat tidak dapat di perbarui

2. D. Menjaga kelestarian taman laut

Alasannya karena jika pengambilan terumbu karang dilakukan terus menerus maka terumbu karang akan punah oleh sebab itu orang di larang mengambil terumbu karang untuk melestarikan terumbu karang

Maaf kalau salah :))

Mapel= IPS

Tanggal=15-maret-2019