11. Perbandingan antara berat badan Andi dengan Rudi adalah 4: 5. Jumlah berat badan mereka 108 kg. Jumlah berat badan mereka 108 kg. Selisih berat badan Andi dan Rudi adalah…. a. 12 kg c. 48 kg b. 22 kg d. 60 kg 12. Siswa kelas V SD Permata terdiri dari 24 siswa laki-laki dan 16 siswa perempuan Perbandingan banyak siswa laki-laki dan perempuan adalah ….. a. 8:3 c. 2:3 b. 3:2 d. 6:3 13. Perbandingan umur Udin dan Ucok adalah 4 : 3. Umur Ucok 12 tahun. Selisih umur mereka adalah …. a. 2 tahun C. 4 tahun b. 3 tahun d. 6 tahun 14. Pak Agus berangkat ke kantor mengendarai sepeda motor dengan kecepatan 45 km/jam. pak Agus menempuh perjalanan dari rumah ke kantor dalam waktu 24 menit. jarak antara rumah Pak Agus ke kantor adalah …..a.12km b.18km c.108km d.1.080km​

Posted on

11. Perbandingan antara berat badan Andi dengan Rudi adalah 4: 5. Jumlah berat badan mereka 108 kg. Jumlah berat badan mereka 108 kg. Selisih berat badan Andi dan Rudi adalah…. a. 12 kg c. 48 kg b. 22 kg d. 60 kg 12. Siswa kelas V SD Permata terdiri dari 24 siswa laki-laki dan 16 siswa perempuan Perbandingan banyak siswa laki-laki dan perempuan adalah ….. a. 8:3 c. 2:3 b. 3:2 d. 6:3 13. Perbandingan umur Udin dan Ucok adalah 4 : 3. Umur Ucok 12 tahun. Selisih umur mereka adalah …. a. 2 tahun C. 4 tahun b. 3 tahun d. 6 tahun 14. Pak Agus berangkat ke kantor mengendarai sepeda motor dengan kecepatan 45 km/jam. pak Agus menempuh perjalanan dari rumah ke kantor dalam waktu 24 menit. jarak antara rumah Pak Agus ke kantor adalah …..a.12km b.18km c.108km d.1.080km​

Jawaban:

11. a. 12kg

12. b. 3:2

13. c. 4 tahun

14. b. 18km

Penjelasan dengan langkah-langkah:

11. Andi : Rudi= 4:5

jumlah berat badan neraka= 108kg

Andi= 4/9 x 108= 48 kg

Rudi= 5/9 x 108= 60 kg

selisih berat badan mereka= 60-48= 12kg

12. siswa laki= 24

siswa pr= 16

perbandingan siswa lk dan pr= 24:16=3:2

13. Udin : Ucok= 4:3

umur Ucok= 12 tahun.

umur Udin= 4/3 x 12= 16 tahun

selisih umur mereka= 16-12= 4 tahun

14. kecepatan= 45km/jam

waktu= 24 menit= 24/60 jam

jarak= kecepatan x waktu= 45 x 24/60= 18 km

Jawab:

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Gambar Jawaban