168. Sebuah rumah menggunakan enam buah lampu

Posted on

berdaya 20 W yang menyala selama 8 jam/hari.
Biaya listrik setiap kWh adalah Rp1.300,00.
Biaya yang harus dibayarkan selama satu bulan
(30 hari) atas penggunaan lampu tersebut
sebesar …
A. Rp32.640,00
B. Rp35.840,00
C. Rp37.440,00
D. Rp39.440,00​

168. Sebuah rumah menggunakan enam buah lampu

Diketahui:

Daya lampu/p =20 Watt

Jumlah lampu/n=6 buah

Waktu/t =8jam/hari

1kWh =Rp1.300,00

Ditanya:

Biaya rekening listrik yang harus dibayar selama satu bulan?

Penyelesaian:

Energi sehari→p x n t

→20 x 6 x 8=960

Energi sebulan=960×30 hari/1000

=28.800/1000

=28,8 kWh

Biaya rekening=28,8 kWh x Rp 1.300,00

=Rp37.440,00

jadi jawabannya C. Rp37.440,00

#maaf kalau salah