bergerak lurus beraturan. Mula-mula Nadia
bergerak ke barat sejauh 3 m, lalu ke utara sejauh
4 m dan berbelok ke barat membentuk sudut 53°
terhadap arah utara sejauh 5 m, lalu berhenti.
Resultan perjalanan Nadia adalah ….
A. 7 m
D.
B. m
E. 12 m
C. 10 m
2. Nadia melakukan percobaan vektor dengan
Resultan perjalanan Nadia adalah 7√2 m. Simak penjelasan berikut.
Pembahasan
Resultan perjalanan Nadia merupakan jarak awal hingga akhir. Berikut langkah-langkah penyelesaian untuk menentukan resultan perjalanan.
Diketahui
Bergerak ke barat sejauh 3 m
Belok ke arah utara sejauh 4 m
Belok ke arah barat membentuk sudut 53° terhadap arah utara sejauh 5 m
Ditanya
Resultan perjalanan
Penyelesaian
Perhatikan gambar yang ada di attachment!
Tampak bahwa perjalanan Nadia membentuk segitiga Pythagoras. 3, 4, 5 merupakan Triple Pythagoras. Sudut yang membentuk segitiga Pythagoras pada soal adalah 53° dan 37°.
Rumus perbandingan trigonometri.
Sin α = de /mi
Cos α = sa / mi
Tan α = de / sa
Ukuran segitiga yang terbentuk dalam perjalanan Nadia sama.
Sin 37° = 3/5
Sin 53° = 4/5
Maka, perhatikan jarak yang ditulis pada gambar. Dengan demikian, resultan perjalanan Nadia ditunjukkan garis berwarna hijau muda.
Resultan vektor
= √(7² + 7²)
= √(2(7²))
= 7√2 m
Kesimpulan
Jadi, resultan perjalanan Nadia adalah 7√2 m.
Pelajari lebih lanjut
1. Materi tentang Trigonometri dan menentukan panjang KM pada segitiga KLM: brainly.co.id/tugas/14403369
2. Menentukan nilai kecepatan resultan pesawat dan menentukan jarak tempuh pesawat yang melju selama 1 menit: brainly.co.id/tugas/23944779
3. Materi dan soal tentang menentukan resultan vektor yang membentuk sudut bukan 90°: brainly.co.id/tugas/24116817
Detail jawaban
Kelas: 10
Mapel: Fisika
Bab: Vektor
Kode: 10.6.3