2. Tentukan persamaan garis yang melalui

Posted on

titik (1, -3) dan tegak lurus dengan garis
6x + 2y = 12​

2. Tentukan persamaan garis yang melalui

Jawaban:

persamaan garis yang melalui

titik (1, -3) dan tegak lurus dengan garis

6x + 2y = 12 adalah 3y – x + 9 = 0

Penjelasan dengan langkah-langkah:

6x + 2y = 12

mempunyai gradien m1 = -6/2 = -3

karena tegak lurus m1 x m2 = -1, maka

-3 x m2 = -1

m2 = -1/-3= 1/3

garis yang gradiennya 1/3 dan lewat (1,-3) adalah

y – (-3) = 1/3 (x – 1)

y + 3 = 1/3 x – 1/3

kedua ruas dikali 3 menjadi

3y + 8 = x – 1

3y – x + 8 + 1 = 0

3y – x + 9 = 0