2. Tuliskan struktur teks eksplanasi!

Posted on

Jawab:
3. Jelaskan tujuan dari teks eksplanasi!
Jawab:
4. Sebutkan ciri-ciri dari teks eksplanasi!
Jawab:​

2. Tuliskan struktur teks eksplanasi!

Penjelasan:

1)Strukturnya terdiri atas pernyataan umum (gambaran awal tentang apa yang disampaikan), deretan penjelas (inti penjelasan apa yang disampaikan), dan interpretasi (pandangan atau simpulan)

2Tujuan Penulisan Teks Eksplanasi adalah Untuk menjelaskan proses terciptanya sesuatu yang terjadi secara alamiah, atau proses bekerjanya fenomena alam maupun maupun sosial.

3.Ciri-Ciri Teks Eksplanasi

Informasi yang dimuat berdasarkan fakta (faktual).

Hal yang dibahas yaitu suatu fenomena yang bersifat keilmuan atau berhubungan dengan ilmu pengetahuan.

Sifatnya informatif dan tidak berusaha memengaruhi pembaca untuk percaya terhadap hal yang dibahas.

Menggunakan kata penanda urutan