200 cm/detik berapa km/jam, serta pembahasannya

Posted on

200 cm/detik berapa km/jam, serta pembahasannya

200 cm/detik = ………… km/jam

Jawaban

Pendahuluan

Kecepatan adalah ukuran tingkat di mana sebuah benda berubah posisinya terhadap waktu.

Kecepatan =  frac{jark}{waktu} \

Untuk menyelesaikan soal diatas, kita samakan satuan panjang dan satuan waktunya.

Tangga satuan panjang bisa dilihat pada lampiran

Satuan waktu

● 1 menit = 60 detik
● 1 jam = 60 menit
● 1 jam = 3600 detik
● 1 detik = 1/60 menit
● 1 menit = 1/60 jam
● 1 detik = 3600 jam

Pembahasan :

200 cm/detik = …. km/jam

200 cm/detik =  frac{200 : 100.00}{1/3600} Km/jam\

= 0,002 : 1/3600 km/jam

= 0,002 × 3600 km/jam

= 7,2 km/jam

Kesimpulan
Jadi 200 cm/detik = 7,2 km/jam

Detil Jawaban
Kelas : 5 SD

Mapel : Matematika

Bab : 2 – Pengukuran Waktu, sudut, Jarak, dan Kecepatan

Kode : 5.2.2 [Kelas 5 Matematika Bab 2 – Pengukuran Waktu, sudut, Jarak, dan Kecepatan]

Kata kunci : kecepatan

Semoga bermanfaat

1JAM = 3600 DETIK

1 KM = 100.000 CM

200 cm x 3600 detik : 100.000

720.000 : 100.000

7,2 km

7,2km / jam