24. Sebuah lukisan berukuran panjang 12/3 meter dan lebar 3/4 meter. Hitunglah luas lukisan tersebut! …

Posted on

A. 1 1/4 m²
B. 1 3/5 m²
C. 1 5/12 m²
D. 1 1/3 m²

______________________

25. Pak Husni memiliki 2 tangki penampungan air di rumahnya. Tangki A memiliki volume 500 dm3 diisi air mengalir dengan debit 50 L/menit. Sedangkan tangki B memiliki volume 750 Liter, diisi air dengan debit 60 dm3/menit. Jika kedua tangki tersebut mulai diisi pada waktu yang bersamaan, tangki mana yang penuh terlebih dahulu? …
A. Tangki A
B. Tangki B

Tolong di jawab ya kak​

24. Sebuah lukisan berukuran panjang 12/3 meter dan lebar 3/4 meter. Hitunglah luas lukisan tersebut! …

Penjelasan dengan langkah-langkah:

24. Diketahui. :

Panjang (P). : 1⅔ Meter

Lebar (L). : ¾ Meter

Luas Lukisan (L). : … M²

Jawab. :

Mencari Luas Lukisan adalah. :

= Panjang x Lebar

= 1⅔ x ¾

= 5/3 x ¾

= 15/12

= 5/4

= 1¼ M²

Jadi., Luas Lukisan tersebut adalah 1¼ M²

Jawaban. : A. 1¼ M²

25. Diketahui. :

Volume Tangki A (Va). : 500 Dm³. = 500 Liter

Debit Air (D). : 50 Liter/Menit

Volume Tangki B (Vb). : 750 Liter

Debit Air (D). : 60 Dm³/Menit. = 60 Liter/Menit

Tangki yang penuh terlebih dahulu. : … ?

Jawab. :

Mencari Waktu Tangki A adalah. :

= ᴠᴏʟᴜᴍᴇ ÷ ᴅᴇʙɪᴛ ᴀɪʀ

= 500 : 50

= 10 Menit

Jadi., Waktu Tangki A adalah 10 Menit.

Mencari Waktu Tangki B adalah. :

= ᴠᴏʟᴜᴍᴇ ÷ ᴅᴇʙɪᴛ ᴀɪʀ

= 750 : 60

= 12,5 Menit

Jadi., Waktu Tangki B adalah 12,5 Menit.

Sehingga., Tangki yang terlebih dahulu penuh adalah Tangki A dengan Waktu pengisian selama 10 Menit.

ᴍᴀᴀꜰ ᴊɪᴋᴀ ᴋᴇʟɪʀᴜ. ꜱᴀʟᴀᴍ …