3. Apakah salah satu kerja sama ekonomi yang dilakukan oleh negara-negara ASEAN dalam perdagangan? Jawab
Jawaban:
pembentukan pasar dan produksi.
Penjelasan:
Tujuannya
1.Mempercepat pertumbuhan ekonomi, perkembangan sosial serta kebudayaan di kawasan ASEAN, lewat upaya bersama guna memperkokoh landasan masyarakat Asia Tenggara yang damai dan sejahtera
2.Bekerja sama dengan lebih efektif supaya dapat meningkatkan pemanfaatan pertanian serta industri, memperluas perdagangan serta pengkajian komoditas internasional. Selain itu, kerja sama ASEAN juga dibentuk untuk perbaikan sarana komunikasi dan meningkatkan taraf hidup masyarakat Asia Tenggara