3. bagaimana gambaran kehidupan alam barzah
Jawaban:
Barzakh (bahasa Arab برزخ) adalah alam kubur yang membatasi antara dunia dan akhirat.
Penjelasan:
Barzakh menjadi tempat persinggahan sementara jasad makhluk sampai dibangkitkannya pada hari kiamat. Penghuni barzakh berada di tepi dunia (masa lalu) dan akhirat (masa depan).