3 per 6 + 2 per 5 tolong di bantu ya​

Posted on

3 per 6 + 2 per 5 tolong di bantu ya​

Jawaban:

3/6 + 2/5 = 9/10

Penjelasan dengan langkah-langkah:

3/6 + 2/5

(Kedua penyebut, yaitu 6 dan 5 disetarakan. Cara mudahnya yaitu dikalikan. maka penyebut barunya yaitu 6 × 5 = 30)

(Setelah penyebut baru ditemukan, maka penyebut baru dibagi oleh penyebut lama)

30 ÷ 6 = 5

30 ÷ 5 = 6

(Setelah dibagi, maka hasil bagi dikalikan dengan pembilangnya masing-masing)

5 × 3 = 15

6 × 2 = 12

(Setelah itu, disusun kembali nilai pembilang dan penyebut nya)

15/30 + 12/30

(Diadakan penjumlahan biasa sesuai dengan operasi yang ada)

15/30 + 12/30 = 27/30

(Nilai ini masih bisa disederhanakan dengan membagi pembilang dan penyebut dengan angka 3)

27 ÷ 3 = 9

30 ÷ 3 = 10

Maka hasil penjumlahan dari 3/6 + 2/5 = 9/10

Jawaban:

 frac{3}{6} + frac{2}{5} \ = frac{3 times 5}{6 times 5} + frac{2 times 6}{5 times 6} \ = frac{15 + 12}{30} \ = frac{27}{30}