4. Mengapa Matahari mempunyai peran penting dalam siklus air?

Posted on

Jawab.
5. Sebutkan jenis-jenis siklus air!
Jawab.
6. Jelaskan gambaran siklus air pendek!
Jawab:​

4. Mengapa Matahari mempunyai peran penting dalam siklus air?

Jawaban:

4. Untuk membantu penguapan

Jawaban:

4. Peran matahari dalam siklus hidrologi(air) adalah daur air (siklus hidrologi) dengan cara menghasilkan panas berupa radiasi cahaya matahari yang menyebabkan adanya penguapan.

penguapan ini menghasilkan Awan dari uap air yang berasal dari uap air permukaan.

5. Siklus air pendek, siklus air sedang, siklus air panjang.

6. Siklus air pendek diawali dengan penguapan air laut ke atmosfer. Kemudian pada ketinggian tertentu, uap air akan mengalami proses kondensasi. Kondensasi adalah perubahan wujud benda menjadi padat atau mengembun. Pada proses kondensasi, uap air berubah menjadi awan

Semoga Membantu ^_^