4 perbandingan berikut

Posted on

1.banyak pensil dan harga yang dibayar
2.banyak ayam dan waktu habis makanan yang tersedia
3.banyak bensin dan jarak yang ditempuh
4.banyaknya huruf yang diketik dengan waktu yang di butuhkan

Mana yang termasuk perbandingan berbalik nilai

Mohon di jawab hari ini

4 perbandingan berikut

Perbandingan pertama

semakin banyak pensil, maka semakin besar harga yang harus dibayar, atau semakin sedikit pensil maka semakin kecil harga yang harus dibayar (Perbandingan senilai)

________________________________________________

Perbandingan kedua

Semakin banyak ayam, semakin sedikit waktu yang diperlukan untuk menghabiskan makanan, atau semakin sedikit ayam maka semakin banyak waktu yang diperlukan untuk menghabiskan makanan (Perbandingan berbalik nilai)

________________________________________________

Perbandingan ketiga

Semakkin banyak bensin, semakin banyak jarak yang ditempuh dan semakin sedikit bensin, semakin sedikit jarak yang ditempuh. (Perbandingan Senilai)

________________________________________________

Perbandingan keempat

Semakin banyak huruf yang diketik, semakin lama waktu yang dibutuhkan dan semakin sedikit huruf yang di ketik, semakin sedikit waktu yang diperlukan. (Perbandingan Senilai)

________________________________________________

Jawaban : Perbandingan kedua

Perbandingan Berbalik Nilai

Adalah perbandingan antara 2 besaran, dimana jika salahsatu besaran nilainya semakin besar, maka besaran yg lain nilainya semakin kecil, dan sebaliknya.

Dari 4 perbandingan diatas, yg termasuk perbandingan berbalik nilai adalah :

banyak ayam dan waktu habis makanan yang tersedia.

Alasan :

semakin banyak ayam, makanan yg tersedia makin cepat habis..

banyak (ayam) >< sedikit (waktu)