40. Dalam surah al-Ma’un dijelaskan tentang bahaya orang yang berbuat ria’ dan orang yang enggan memberikan bantuan.tuliskan ayat dari surah al-Ma’un yang berkenaan dengan hal tersebut !

Posted on

40. Dalam surah al-Ma’un dijelaskan tentang bahaya orang yang berbuat ria’ dan orang yang enggan memberikan bantuan.tuliskan ayat dari surah al-Ma’un yang berkenaan dengan hal tersebut !

Jawaban:

1. اَرَءَيْتَ الَّذِيْ يُكَذِّبُ بِالدِّيْنِۗ

a raaitalladzii yukadzdzibu biddiin

Artinya: Tahukah kamu (orang) yang mendustakan agama?

2. فَذٰلِكَ الَّذِيْ يَدُعُّ الْيَتِيْمَۙ – ٢

fadzaalikalladzii yadu''ul yatiim

Artinya: maka itulah orang yang menghardik anak yatim

3. وَلَا يَحُضُّ عَلٰى طَعَامِ الْمِسْكِيْنِۗ – ٣

wa laa yaḥuḍḍu 'alaa ṭa'aamil-miskiin

Artinya:

dan tidak mendorong memberi makan orang miskin.

4. فَوَيْلٌ لِّلْمُصَلِّيْنَۙ – ٤

fa wailul lil muṣalliin

Artinya: Maka celakalah orang yang salat,

5. الَّذِيْنَ هُمْ عَنْ صَلَاتِهِمْ سَاهُوْنَۙ – ٥

alladziina hum 'an ṣalaatihim saahụn

Artinya: (yaitu) orang-orang yang lalai terhadap salatnya,

6. الَّذِيْنَ هُمْ يُرَاۤءُوْنَۙ – ٦

alladziina hum yuraaụn

Artinya: yang berbuat riya

7. وَيَمْنَعُوْنَ الْمَاعُوْنَ ࣖ – ٧

wa yamna'uụnal-maa'ụn

Artinya: dan enggan (memberikan) bantuan

Penjelasan:

semoga membantu