45. Jelaskan pengertian dari motif ekonomi
Jawaban:
Motif ekonomi merupakan motivasi yang membuat seseorang untuk melakukan berbagai tindakan ekonomi. … Tindakan ekonomi yang dilakukan oleh seseorang pasti selalu beralasan. Alasan itulah yang sering disebut motif.Pada kesempatan kali ini kami akan menjelaskan secara mendalam tentang pengertian motif ekonomi.
Penjelasan:
IDOLA BOGENG
Jawaban:
Menurut artikel dan buku yang saya baca:
Motif ekonomi adalah seluruh hal yang mendasari dilakukannya tindakan ekonomi. Dalam pengertian umum, motif ekonomi adalah motivasi yang membuat sesorang melakukan tindakan ekonomi. Anda bisa mengartikan motif ini sebagai motivasi, alasan, dorongan, dll.