5. Benda kerajinan harus memiliki kesera- sian antara bentuk dan wujud benda de- ngan nilai gunanya. Pernyataan tersebut merupakan pengertian … a. kegunaan c. keamanan b. keluwesan d. keindahan​

Posted on

5. Benda kerajinan harus memiliki kesera- sian antara bentuk dan wujud benda de- ngan nilai gunanya. Pernyataan tersebut merupakan pengertian … a. kegunaan c. keamanan b. keluwesan d. keindahan​

Jawaban:

a.kegunaan

Penjelasan:

semoga membantu

Jawaban:

Benda kerajinan harus memiliki keserasian antara bentuk dan wujud benda dengan nilai gunanya merupakan prinsip dari ergonomis yaitu keluwesan (flexible), yaitu benda kerajinan harus memiliki keserasian antara bentuk dan wujud benda dengan nilai gunanya, atau luwes.