5. jelaskan perbedaan motivasi instrinsik dan ekstrinsik berikan contoh konkretnya.

Posted on

5. jelaskan perbedaan motivasi instrinsik dan ekstrinsik berikan contoh konkretnya.

motivasi intrinsik timbul karena keinginan diri sendiri, karena hobi atau karena kesadaran diri sendiri. motivasi intrinsik juga didorong dari tujuan kegiatan yang dilakukan. sebagai contoh adalah kegiatan belajar. belajar tentu memiliki tujuan yaitu ingin pandai dan mendapatkan nilai yang lebih baik

motivasi ekstrinsik merupakan motif-motif yang aktif dan berfungsinya karena adanya perangsang dari luar. contohnya seseorang itu belajar, karena tahu besok pagi ada ujian dengan harapan akan mendapatkan nilai baik, atau agar mendapatkan hadiah

– semoga membantu ya! ✨