5 jenis teori kedaulatan uraikan beserta contohnya

Posted on

5 jenis teori kedaulatan uraikan beserta contohnya

1. Teori Kedaulatan Tuhan (Teokrasi)

Adalah kedaulatan berasal dari Tuhan yang diberikan kepada raja atau penguasa. Karena raja atau penguasa adalah wakil Tuhan, maka kekuasaannya bersifat mutlak. Penguasa dapat menetapkan aturan dalam bentuk apapun yang harus dipatuhi oleh rakyat. Bahkan penguasa berwenang untuk menentukan segenap kehidupan masyarakat, seolah dirinya adalah Tuhan. Dalam prakteknya, bentuk kedaulatan semacam ini banyak dijalankan oleh pemerintahan kerajaan pada jaman dulu.

2. Teori Kedaulatan Rakyat (Demokrasi)

Adalah teori yang mengajarkan kekuasaan tertinggi berada di tangan rakyat. Rakyat memberikan kekuasaannya kepada penguasa untuk menjalankan pemerintahan melalui sebuah perjanjian yang disebut kontrak sosial. Sebagai imbalannya, penguasa menggakui dan melindungi hak-hak rakyat serta menjalankan pemerintahan berdasarkan amanat rakyat dengan sebaik-baiknya. Praktek kedaulatan ini banyak dijalankan oleh negara-negara demokrasi masa kini.

3. Teori Kedaulatan Negara

Adalah teori yang mengajarkan bahwa hukum dan aktivitas pemerintah merupakan kehendak negaa. Kehendak negaralah yyang memungkinkan hukum dan kekuasaan pemerintah ditaati oleh rakyatnya.

4. Teori Kedaulatan Hukum

Menurut teori ini, hukumlah yang merupakan sumber kedaulatan. Setiap tindakan penguasa harus dapat dipertanggung jawabkan kepada hukum.