5. Volume sebuah bola yang berjari-jari 10 cm adalah​

Posted on

5. Volume sebuah bola yang berjari-jari 10 cm adalah​

Jawaban:

4.186,67 cm³

Penjelasan dengan langkah-langkah:

volume bola?

Penyelesaian :

v = 4/3 × πr³

v = 4/3 × 3,14 × 10 × 10 × 10

v = 4/3 × 3,14 × 1.000

v = 12.560 ÷ 3

v = 4.186,67 cm³

keterangan :

v = volume bola

r = jari-jari bola

π = diisi 22/7 atau 3,14

tempat jari-jari bola ada di gambar yang berlambang ( r )

semoga membantu

Gambar Jawaban

Gambar Jawaban