6. Perhatikan pernyataan di bawah ini!

Posted on

Jenis anggrek sedikit
Terdapat hutan kayu putih
iii. Tidak banyak tumbuhan sagu
iv. Jenis meranti — merantian banyak
v. Tidak terdapat berbagai jenis rotan
Karateristik flora Indo – Malayan yang tepat adalah
a. i, iii, iv
b. i, ii, 111
c. ii, iv, v
d. i, iii, v​

6. Perhatikan pernyataan di bawah ini!

Jawaban:

A. i, iii,iv

Penjelasan:

Karakteristik flora Indo malayan antara lain:

1.Terdapat berbagai jenis meranti, nangka, dan rotan

2. tidak terdapat hutan kayu putih

3. bersifat heterogen

4. tanaman sagu dan matoa hanya sedikit