6. sebutkan alat dan bahan dalam membuat cakram warna percobaan di atas

Posted on

7. tulislah langkah langkah melakukan percobaan tersebut​

6. sebutkan alat dan bahan dalam membuat cakram warna percobaan di atas

6. sebutkan alat dan bahan dalam membuat cakram warna percobaan di atas

Jawaban:6.Alat alat:kardus bekas,benang kasur,Spidol/krayon,lem, gunting,pengggaris,dan pensil 7.gambarlah lingkaran dikardus dan guntinglah lalu buat garis garis menjadi 7 warna seperti warna pelangi lau dilem dan diberi benang kasur

#Semoga membantu

Maaf kalo salah

Jawaban:

6.ALAT DAN BAHAN :

Tripleks.

kertas warna ( merah, jingga, kuning, hijau, biru, nila, dan ungu )

Jangka.

pensil.

Lem.

Pisau Cutter.

gunting.

benang kasur.

7.Buatlah lingkaran pada karton putih dengan jari-jari 10 cm!

Bagilah lingkaran tersebut dengan 7 bagian yang sama besar!

Warnailah masing-masing bagian sesuai dengan warna spektrum cahaya secara berturut-turut dengan menggunakan pensil warna!

Buatlah 2 buah lubang yang jaraknya 1 cm sebelah kanan dari titik pusat dan 1 cm sebelah kiri dari titik pusat!

Guntinglah lingkaran tersebut!

Masukkan benang kasur melewati dua lubang tersebut!

Coba putarkan cakram warna tersebut dengan cara menarik an mengendurkan tali!

Amati warna cakram ketika sedang berputar!

Kesimpulan Percobaan tersebut membuhktikan bahwa gabungan dari beberapa warna bisa menyusun warna putih. Cahaya matahari terlihat berwarna putih, tetapi sebenarnya tersusun dari banyak cahaya yang berwarna.