7. Berikut adalah tips yang dapat kita lakukan agar terhindar dari mengkonsumsi makanan yang mengandung pewarna tekstil adalah . . . . A. Membeli makanan yang berwarna warni karena tampilannya sangat menarik. B. Menghindari makanan yang warnanya terlalu mencolok. C. Teliti kode registrasi produk apakah sudah terdaftar pada BPOM atau tidak. D. Tidak membeli makanan yang tidak mencantumkan informasi kandungan pada labelnya.
Jawaban:
C.teliti kode registrasi produk apakah sudah terdaftar pada BPOM atau tidak
Penjelasan:
karna makanan lebih aman jika sudah terdaftar pada BPOM
B. Menghindari makanan yang warnanya terlalu mencolok