7. Di sebuah rumah terdapat 5 lampu masing – masing 25 watt menyala 14 jam per hari, sebuah kulkas 200 watt menyala 24 jam per hari, dan pompa air 125 watt menyala 8 jam per hari. Jika harga per Kwh Rp 5000,00 maka biaya listrik yang harus dibayarkan selama 1 bulan (30 hari) adalah . . . .
-5×25w×14=1750w
-1×200w×24=4800w
-1×125w×8=1000w
jumlahkan hasilnya
1750+4800+1000=7550
ubah ke kWh
7550/1000= 7.55
W total= P total × t
W total= 7.55 × 30
W total= 226.5
226.5×5000= Rp 1,132,500
mohon di periksa kembali, terima kasih:)