A kekayaan pemimpin
C. kekayaann warga negara
B. tanggung jawab
D. keangkuhan warga negara
7. Maju mundurnya sebuah Negara tergantung kepada … warga negaranya.
Maju mundurnya sebuah negara tergantung kepada tanggung jawab warga negaranya.
PEMBAHASAN
Sikap tanggung jawab harus dimiliki warga negara Indonesia karena tanggung jawab berarti seorang pemimpin yang tangguh dan adil. Majunya ekonomi bangsa bukan berasal dari kekayaan melainkan tanggung jawab seorang pemimpin tersebut. Kekayaan dan keangkuhan tidak membuahkan hasil kepada suatu negara, melainkan yang membuahkan hasil adalah tanggung jawab warga negaranya yang tinggi sehingga ekonomi negara menjadi maju.
PELAJARI LEBIH LANJUT
Pengertian hak dan kewajiban
Contoh hak dan kewajiban warga negara
Manfaat UUD 1945 bagi warga negara
DETAIL JAWABAN
Kelas : 5
Mapel : PPKN
Materi & Bab : Bab 1 – Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Kode Kategorisasi : 5.9.1
Kata Kunci : Warga negara, Tanggung jawab, Rakyat, Masyarakat
#belajarbersamabrainly