7. Simaklah beberapa peristiwa berikut! (1) Para penumpang yang sedang berdiri jatuh ke depan ketika bus di rem. (2) Ketika kamu membonceng motor, sesaat motor akan berjalan seolah- olah kamu terdorong ke belakang. (3) Tendangan bola pemuda berumur 17 tahun lebih kencang dari tendangan bola anak berumur 5 tahun. (4) Kamu akan jatuh berdiri dengan satu kaki dengan posisi badan miring. Penerapan konsep Hukum I Newton ditunjukkan oleh pernyataan nomor …. a: (1) dan (2) b. (1) dan (3) C. (2) dan (3) d. (2) dan (4)

Posted on

jwb dong​

7. Simaklah beberapa peristiwa berikut! (1) Para penumpang yang sedang berdiri jatuh ke depan ketika bus di rem. (2) Ketika kamu membonceng motor, sesaat motor akan berjalan seolah- olah kamu terdorong ke belakang. (3) Tendangan bola pemuda berumur 17 tahun lebih kencang dari tendangan bola anak berumur 5 tahun. (4) Kamu akan jatuh berdiri dengan satu kaki dengan posisi badan miring. Penerapan konsep Hukum I Newton ditunjukkan oleh pernyataan nomor …. a: (1) dan (2) b. (1) dan (3) C. (2) dan (3) d. (2) dan (4)

Jawaban :

a) 1 dan 2

Penjelasan:

semoga membantu!!